Subagiyanto Waris dan Sri Rahayuningsih |
Lihatlah pasanganmu.
Dia masih setia meski kau sudah tua
Dia bersedia menua bersamamu walau janji-janji manismu dulu belum juga terwujud
Kau akan menua bersamanya,
bayangkan seperti apa dia saat tua nanti.
Akan banyak sifat dan kebiasaannya
yang belum tentu sesuai dengan Anda.
Apakah dia akan tetap setia sampai tua.
Apakah dia akan menjadi pasangan
yang menurunkan anak-anak yang sehat dan cerdas.
Apakah Anda berdua bersedia
meninggalkan kebiasaan yang tidak sesuai.
Tujuan dari semua keberhasilan adalah pulang ke rumah dalam perasaan damai.